<body><script type="text/javascript"> function setAttributeOnload(object, attribute, val) { if(window.addEventListener) { window.addEventListener('load', function(){ object[attribute] = val; }, false); } else { window.attachEvent('onload', function(){ object[attribute] = val; }); } } </script> <div id="navbar-iframe-container"></div> <script type="text/javascript" src="https://apis.google.com/js/platform.js"></script> <script type="text/javascript"> gapi.load("gapi.iframes:gapi.iframes.style.bubble", function() { if (gapi.iframes && gapi.iframes.getContext) { gapi.iframes.getContext().openChild({ url: 'https://www.blogger.com/navbar.g?targetBlogID\x3d354362609110296542\x26blogName\x3dInfoGaya+Musik\x26publishMode\x3dPUBLISH_MODE_BLOGSPOT\x26navbarType\x3dBLUE\x26layoutType\x3dCLASSIC\x26searchRoot\x3dhttps://infogaya-musik.blogspot.com/search\x26blogLocale\x3din\x26v\x3d2\x26homepageUrl\x3dhttp://infogaya-musik.blogspot.com/\x26vt\x3d3845397326208228687', where: document.getElementById("navbar-iframe-container"), id: "navbar-iframe", messageHandlersFilter: gapi.iframes.CROSS_ORIGIN_IFRAMES_FILTER, messageHandlers: { 'blogger-ping': function() {} } }); } }); </script>

Kamis, 31 Mei 2012

Yulia Rachman Bercerita Untuk Dunia

Eclectic Cilandak Jakarta, Mei 2012 - Kalau banyak orang bercita-cita ingin menjadi artis atau orang terkenal, itu sama sekali tidak pernah terlintas di benakku. Aku dulu cita-citanya ingin menjadi Guru TK karena aku suka anak.anak. Semua yang terjadi dalam hidupku, semua serba kebetulan dan faktor 'luck'. Kenapa? Karena awal muasal aku terjun ke dunia model itu tidak disengaja. Temanmu seorang fotografer yang hobbynya memotretin aku. Dia kemudian mengirimkan  foto-foto  itu ke setiap kontes dan selalu menang, minimal jadi finalis.

Yulia Rachman Bercerita Untuk Dunia

Kesimpuannya jangankan jadi penyanyi, jadi model, pemain sineteron dan presenter pun tidak pernah aku bayangkan sebelumnya. Tapi semua itu aku jalani dengan serius dan profesional meski aku bayangkan sebelumnya. Tapi semua itu aku jalani dengan serius dan profesional meski aku belajar secara otodidak.

Tidak terasa 12 tahun sudah aku di dunia entertainment, masih terlalu dini untuk memberikan yang terbaik untuk masyarakat dan fans setia, tapi aku coba selalu berusaha terus untuk memberikan yang terbaik. Atas nama cinta aku lakukan semua ini. Termasuk saat aku memberanikan diri untuk terjun ke dunia tarik suara. Perjalanan cintaku yang penuh tawa dan airmata lah yang akhirnya mengispirasi terciptanya sebuah lirik lagu yang dirangkai menjadi syair ungkapan hati ini.

Tidak mudah untuk aku, tapi aku pernah membaca kata-kata bijak seperti ini : Cry as hard as you want to, but just make sure that when you're finished, you never cry for the same reason again and you can't turn bakc the clock but you can wind it up again !!

Pertemuan aku dengan Kang Ferdy Tahier yang masih terhitung saudara, membangkitkan semangat aku untuk merilis album. Awalnya aku buat lagu untuk perayaan ulang tahun pernikahan aku yang menginjak tahun ke-tiga, dan kebetulan Kang Ferdy yang mengerjakannya. Berbagi pengalaman dan cerita dengan Kang Ferdy yang mengerjakannya. Berbagi pengalaman dan cerita dengan Kang Ferdy, seorang penyanyi, pencipta lagu dan prduser, meyakinkan aku untuk berkarya.Lantas kami bersepakat untuk merilis album. Aku bernyanyi, sementara Kang Ferdy yang membuat lagu dan menjadi produser musiknya. Namun jangan dikira ada proses instan dalam pembuatan album ini. Aku minta waktu untuk memantapkan vokal dulu dengan les, sementara Kang Ferdy mempersiapkan lagu dan musik.

Setelah semuanya dirasa siap, barulah proses rekaman dimulai. Semuanya dikerjakan dengan konsep yang rapi dan tentunya tidak terburu-buru. Karena aku ingin hasilnya maksimal. Ini kan album dedikasi buat penggemar, jadi aku harus buatnya serius agar hasilnya bagus. Dan akhirnya sebuah album dari Yulia Rachman bertajuk 'Cerita Untuk Dunia' dengan single hitnya 'Cinta Tak Bertuan'

Judul 'Cerita Untuk Dunia' Aku ambil karena ingin berbagi apa yang aku rasakan belakangan ini dengan orang=orang yang menyanyangi aku dan support aku selama ini. Sementara "Cinta Tak Bertuan" aku jadikan single hits karena jujur itu yang membuat air mata aku belakangan sering tak tertahankan. Aku tidak punya apa-apa, aku hanya punya cinta dalam menjalani ini semua.

Bisa menghasilkan sebuah album adalah berkah buat aku, seperti yang aku katakan di awal, selama 12 tahun dalam berbagai profesi aku mengarungi dunia hiburan hanya terbersit sebuah keinginan untuk mendedikasikan seauatu yang bisa dikenang abadi dalam dunia hiburan. Serpeti kata-kata dibawah ini yang dikutip dari 'thanks to' di sampul album aku 'Album ini adalah salah satu bukti dedikasi dan loyalitas aku dalam dunia entertainment yang sudah aku jalani selama 12 tahun.

Label: , ,

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda